29 Arti Mimpi Mandi Menurut Primbon Jawa

  Arti Mimpi Mandi. Pernahkah sobat bermimpi sobat sedang mandi.? atau mungkin sedang memandikan seseorang.? Jika sobat mengalami mimpi yang berhubungan dengan mandi maka yuk kita simak artinya di bawah ini.


29 Arti Mimpi Mandi Menurut Ahli, Islam dan primbon Jawa

Mimpi Mandi


A. Arti Mimpi Mandi Menurut Ahli


1. Arti Mimpi Mandi

Mimpi Mandi akan datang kebahagiaan baik secara lahiriah ataupun batiniah. Mimpi mandi melambangkan kesalahan yang Sobat perbuat terhadap orang lain, akan dimaafkan. 


2. Arti Mimpi Mandi Di Danau

Mimpi Mandi Di Danau akan menemukan jalan menuju kesuksesan. Sobat tinggal menekuni usaha yang terlah dijalankan dan segera mendapatkan kesuksesan tersebut. Akan tetapi, jika Sobat tidak mengikuti jalan tersebut, maka akan sulit meraih kesuksesan, bahkan bisa saja gagal. 


3. Arti Mimpi Numpang Madi Di Rumah Seseorang

Mimpi Numpang Madi Di Rumah Seseorang menunjukkan bahwa Sobat sedang membutuhkan kehadiran orang lain untuk membantu masalah yang Sobat hadapi.


4. Arti Mimpi Mandi Bunga atau Kembang

JMimpi Mandi Bunga atau Kembang melambangkan bahwa Sobat akan mendapatkan perkataan atau pujian yang baik dari orang-orang. Mimpi ini juga bisa menandakan kalau orang yang menyukaimu akan berbuat baik, bahkan dia bisa saja menjadi sahabat, apalagi kalau lawan jenis, bisa saja menjadi pendamping.


5. Arti Mimpi Mandi Air Yang Kotor

AMimpi Mandi Air Yang Kotor menandakan ada seseorang yang berniat atau bersiasat tidak baik terhadap sobat. Baca juga Arti Mimpi Melihat Bintang


6. Arti Mimpi Mandi Dengan Air Yang Sangat Bersih Jernih

Mimpi Mandi Dengan Air Yang Sangat Bersih Jernih mendapat berkah kesehatan.


7. Arti Mimpi Memandikan Seseorang

Mimpi Memandikan Seseorang Sobat akan banyak mendapat bantuan dan dukungan dari orang-orang di sekitarmu. Namamu juga akan makin dikenal dengan reputasi yang baik. Tak hanya itu, mimpi ini menjadi sebuah tanda bahwa orang Sobat mandikan sedang mengharapkan bantuan dari sobat. 


B. Arti Mimpi Mandi Menurut Islam


1. Arti Mimpi Mandi Hujan Untuk Wanita yang Sudah Menikah Menurut Islam

Mimpi Mandi Hujan Untuk Wanita yang Sudah Menikah Sobat akan melakukan aktivitas yang jarang Sobat lakukan. Terkadang aktivitas tersebut memang sengaja Sobat hindari karena suatu alasan tertentu.


2. Arti Mimpi Mandi Hujan Untuk Remaja Perempuan Menurut Islam

Mimpi Mandi Hujan Untuk Remaja Perempuan akan adanya cobaan hidup. Namun tidak usah khawatir karena cobaan tersebut akan mampu sobat hadapi dengan baik.


3. Arti Mimpi Mandi Hujan Untuk Wanita yang Sendiri ( Single ) Menurut Islam

Mimpi Mandi Hujan Untuk Wanita yang Sendiri artinya ada sesuatu yang Sobat pikirkan yang sifatnya terus menerus.


4. Arti Mimpi Mandi Dilihat Orang 

Mimpi Mandi Dilihat Orang menandakan bahwa ucapan atau tindakan Sobat sudah tidak dapat dipercaya lagi. Sobat harus berhati-hati dalam mengucap atau melakukan sebuah tindakan agar tidak merugikan diri sendiri atau orang lain.


5. Arti Mimpi Mandi Memakai Baju

Mimpi Mandi Memakai Baju gambaran dalam kehidupan di masa depan. Mimpi mandi mengenakan baju bisa diartikan bahwa Sobat dalam waktu dekat akan pindah rumah atau pindah tempat tinggal. 


C. Arti Mimpi Mandi Menurut Primbon Jawa


1. Arti Mimpi Main Hujan atau Mandi Air Hujan

Mimpi Main Hujan atau Mandi Air Hujan akan Sobat dapat. Mungkin sebuah kekayaan atau kesuksesan yang akan menghampirimu. Sobat akan mendapatkan semua yang berhubungan dengan keberuntungan. 


2. Arti Mimpi Mandi di Kolam Menurut Primbon Jawa

Mimpi Mandi di Kolam  akan memperoleh kedamaian atau ketenangan jiwa.


3. Arti Mimpi Mandi di Sumur Menurut Primbon Jawa

Mimpi Mandi di Sumur akan mendapat kekecewaan.


4. Arti Mimpi Mandi Darah Menurut Primbon Jawa

Mimpi Mandi Darah akan tertimpa musibah berupa penyakit (sakit).


5. Arti Mimpi Mandi di Masjid Menurut Primbon Jawa

Mimpi Mandi di Masjid akan lebih rajin dalam beribadah.


6. Arti Mimpi Mandi Air Kotor Menurut Primbon Jawa

Mimpi Mandi Air Kotor akan menemui suatu kegagalan.


7. Arti Mimpi Mandi Menurut Primbon Jawa

Mimpi Mandi akan mendapat anugerah dari sang Pencipta,.bisa saja berupa rejeki (uang) atau kabar baik.


8. Arti Mimpi Mandi Air Hangat Menurut Primbon Jawa

Mimpi Mandi Air Hangat akan sakit (kurang enak badan).


9. Arti Mimpi Mandi Air Lumpur Menurut Primbon Jawa

Mimpi Mandi Air Lumpur akan mendapat rejeki yang selama ini ditunggu-tunggu.


10. Arti Mimpi Mandi Air Pancuran Menurut Primbon Jawa

Mimpi Mandi Air Pancuran akan mendapatkan rejeki yang melimpah dan tak terduga kedatangannya.


11. Arti Mimpi Mandi Keramas Menurut Primbon Jawa

Mimpi Mandi Keramas akan mendapat masalah yaitu berupa  kekecewaan atau sakit hati yang dalam.


12. Arti Mimpi Memandikan Bayi Menurut Primbon Jawa

Mimpi Memandikan Bayi akan memperoleh rejeki bisa berupa uang atau harta benda.


13. Arti Mimpi Mandi di Kamar Mandi Menurut Primbon Jawa

Mimpi Mandi di Kamar Mandi akan mendapatkan kehormatan, baik dalam bidang pekerjaan maupun di masyarakat.


14. Arti Mimpi Memandikan Mayat ( Jenazah ) Menurut Primbon Jawa

Mimpi Memandikan Mayat akan terbebas dari fitnah.


15. Arti Mimpi Mandi di Intip Orang Menurut Primbon Jawa

OMimpi Mandi di Intip Orang pertanda bahwa rahasia yang selama ini Sobat simpan akan terbongkar.


16. Arti Mimpi Mandi Di laut Menurut Primbon Jawa

Mimpi Mandi Di laut akan mendapat kesusahan atau masalah, mungkin berhubungan dengan ekonomi atau keluarga (rumah tangga).


17. Arti Mimpi Mandi Air Kembang Menurut Primbon Jawa

Mimpi Mandi Air Kembang maknanya sangat baik, karena yang mengalaminya akan mendapatkan kemuliaan.


Sekian dari 29 Arti Mimpi Mandi Menurut Islam dan primbon Jawa, semoga dengan membaca artikel ini anda tidak penasaran lagi dengan arti dari mimpi anda.