Pengertian Administrasi Keuangan

Administrasi Keuangan sangat penting sekali di dalam rangka peningkatan dan mempertahankan konitnuitas perusahaan. Administrasi keuangan adalah peristiwa-peristiwa yang berhubungan dengan keuangan. Peristiwa keuangan tersebut mengakibatkan bagian keuangan di kantor perusahaan jasa perdagangan menyusun dan mengatur administrasi keuangan diantaranya : 1. Mencatat keluar masuknya uang perusahaan 2. menguraikan dan menganalisis keuangan perusahaan 3. Menggolongkan pos-pos keuangan yang diperlukan perusahaan dan 4. melaporkan peristiwa keuangan perusahaan Dua LingkupPengertian Administrasi Keuangan Seperti ilmu-ilmu lainnya, administrasi keuangan pun memiliki pemahaman dan tafsiran yang berbeda antara satu ahli dengan ahli lainnya. Hal tersebut sangat dimungkinkan terjadi karena seyogyanya ilmu akan terus berubah dan berkembang. Sedikitnya ada dua pengertian administrasi keuangan menurut ahli yang meliputi hal dibawah ini: Pengelolaan keuangan, dimana pengertian ini...